Sabtu, 05 Juni 2010

Penemu-penemu di dunia web

1. Steven Chen dan Chad Hurley
Mereka berdua merupakan pencipta dari situs youtube, yaitu tempat berbagi video online yang bisa di download oleh pengguna internet. Mereka mendirikan YouTube pada 2005 ketika Chad berusia 28 tahun dan Steve 27 tahun.

2. Jerry Yang dan David Filo
mereka berdua pencipta dari search engine yahoo, yang mereka ciptakan di tahun 1995.

3. Larry Page dan Sergey Brin
mereka mendirikan google di tahun 1998 pada usia 24 tahun. Search engine google saat ini yang paling banyak di gunakan oleh pengguna mesin pencari di internet.

4. Mark Zuckerberg
Mark Zuckerberg, mahasiswa universitas Harvard yang mendirikan Facebook sebagai satu situs jaringan sosial bagi remaja di perguruan tinggi ketika dia baru berusia 19 tahun.Facebook terus tumbuh hari demi hari, dengan banyak pengguna baru yang mendaftar tiap bulannya.

5. Joe Hewitt dan Blake Ross
mendirikan web browser mozilla firefox. Mozilla Firefox tumbuh dengan sangat pesat. banyak pengguna internet menggunakan mesin penjelajah mozilla firefox ini. mozilla firefox terbukti lebih mudah digunakan dibandingkan dengan web browser lainnya.

2 komentar:

Posting Komentar